Tutorial

Apakah Mungkin? Gini Cara Upgrade Gopay Plus Tanpa KTP

KTP selalu menjadi syarat untuk bisa upgrade fitur Gopay secara penuh.

Namun adakah cara upgrade Gopay plus tanpa KTP?

Kamu yang mungkin takut bahwa identitas pribadi disalahgunakan tentu memiliki pertanyaan akan hal ini. 

Apalagi setiap kali hendak transfer foto e-KTP jadi syarat wajib untuk bisa lanjut ke langkah berikutnya.

Kamu yang penasaran bisa cari tahu jawabannya di sini. 

Apakah Ada Cara Upgrade Gopay Plus Tanpa KTP?

[the_ad id=”9152″]

Jawabannya bisa. Selain menggunakan KTP, kamu bisa upgrade ke GoPay Plus dengan menggunakan SIM atau Paspor.

Gopay adalah fitur yang tersedia di Gojek dan merupakan salah satu layanan dompet digital.

Kamu yang ingin menggunakan layanan Gojek sebaiknya memanfaatkan fitur Gopay yang sering banyak diskonnya. 

Dibandingkan dengan pembayaran tunai, Gojek memberikan lebih banyak diskon pada pengguna Gopay daripada tunai.

Apalagi penggunaan Gopay sangat mudah, kamu tidak perlu repot masalah uang tunai ketika transaksi. 

Soal syarat KTP sendiri merupakan syarat mutlak yang harus dilakukan. Jadi tidak ada cara upgrade Gopay plus tanpa KTP.

Jika kamu tidak mempersiapkan KTP sebelumnya dan hanya mengisi data lain maka upgrade akun tidak akan berhasil. 

Tidak masalah jika kamu harus menyertakan foto KTP karena aplikasi Gojek menjamin keamanan data dari semua penggunanya.

Jadi kamu tidak perlu khawatir data pribadi ini akan disalahgunakan. 

Selain itu setelah mendaftar atau upgrade Gopay kamu bisa menggunakan lebih banyak fitur.

[the_ad id=”25901″]

Mulai dari transfer sampai transaksi lainnya jauh lebih mudah dengan akun Gopay yang sudah di upgrade. 

Syarat yang Harus Dipenuhi Saat Upgrade Gopay

image: dailysocial.id

Tujuan dari penggunaan KTP dan paspor ini adalah untuk menunjukkan kamu sebagai penggunanya.

Apalagi jika kamu hendak mengaktifkan Pay later dari Gojek, maka pada saat upgrade harus disertai juga foto selfie dengan KTP. 

Selain KTP masih ada beberapa syarat lainnya yang wajib dipenuhi. Pertama adalah sudah mengaktifkan atau mendaftar akun Gojek.

[the_ad id=”26309″]

Baca Juga: Gampang! Ini Cara Transfer Gopay Ke Dana dengan Cepat

Caranya sangat mudah, kamu tinggal instal aplikasi Gojek dan daftar dengan nomor hp. 

Verifikasi melalui email pun dibutuhkan. Syarat kedua adalah dengan menggunakan nomor hp yang sama sesuai dengan aplikasi Gojek.

Pastikan saja bahwa saat upgrade kamu menggunakan nomor tersebut di hp yang sama. 

Hanya dua syarat itu saja yang harus dipenuhi dan ingat sekali lagi semua syaratnya wajib.

Kamu tidak bisa mendapatkan cara upgrade Gopay plus tanpa KTP, karena sudah pasti akan gagal. 

Langkah-Langkah Upgrade Layanan Gopay Plus Tidak Menggunakan KTP

Jika sudah memenuhi semua syaratnya, bagaimana cara agar kamu bisa upgrade layanan?

Tenang saja karena caranya mudah, kamu hanya membutuhkan jaringan stabil saja agar pengiriman data berhasil dengan benar.

Berikut ini cara upgrade ke Gopay Plus secara lengkap. 

[the_ad id=”9152″]

  • Masuk ke Aplikasi Gojek

Pertama adalah dengan membuka aplikasi Gojek, pastikan kamu menggunakannya di smartphone pribadi di mana nomor Gojek terdaftar. 

  • Masuk ke Menu Explore

Selanjutnya adalah dengan klik menu eksplor yang ada di halaman utama. Letaknya ada di baris pertama setelah kotak pencarian. 

  • Masuk ke Menu Lainnya 

Proses selanjutnya adalah dengan klik menu Lainnya yang ada di bagian baris nomor dua. Letaknya ada di bawah menu Bayar, Top Up dan PayLater. 

  • Masuk ke Menu Plus 

Pada saat seluruh menu fitur terbuka, maka carilah menu Plus. Klik menu tersebut untuk melanjutkan ke tahapan upgrade. 

  • Pilih Upgrade dan Upload KTP/SIM/Paspor

Langkah selanjutnya adalah dengan memilih menu upgrade sekarang yang ada di bagian paling bawah sendiri. 

Pada halaman berikutnya kamu tinggal upload KTP/SIM/Paspor saja. Pastikan untuk mengambil gambar yang jelas sehingga sistem membaca dengan mudah. 

  • Pilih Menu Kirim 

Pada langkah ketiga, kamu bisa mereview foto terlebih dahulu. Sekali lagi cek bahwa foto sudah sangat jelas. 

[the_ad id=”25901″]

Baru setelah itu klik menu Kirim di bagian paling bawah sendiri. Proses upgrade pun akan langsung dilakukan dan kamu harus menunggu selama 1X24 jam. 

Apabila proses sudah berhasil maka akan muncul notifikasi bahwa upgrade berhasil. Baru setelah itu Gopay bisa digunakan dengan lengkap.

Perbedaannya dengan akun biasa adalah fitur yang tersedia lebih lengkap. 

Kamu bisa langsung transfer ke rekening manapun dengan mudah dan juga cepat.

Fitur lainnya seperti pembayaran tagihan juga bisa kamu dilakukan melalui Gopay. Tinggal isi saja saldonya dan lakukan pembayaran tagihan. 

Tips agar Upgrade Gopay Plus Lancar 

Tidak ada cara upgrade Gopay plus tanpa KTP, kamu harus tetap melalui langkah-langkah di atas untuk bisa upgrade.

Karena pihak Gopay menyertakan upload foto KTP dan foto selfie bersama e-KTP. 

Selain KTP ada beberapa tips agar pendaftaran upgrade akun kamu lancar. Berikut ini beberapa tips yang bisa diikuti:

[the_ad id=”26309″]

  • Pastikan Pencahayaan Foto Terang 

Hal paling utama yang harus diperhatikan adalah soal pencahayaan ketika kamu hendak mengambil foto.

Pastikan untuk menggunakan auto fokus sehingga tulisan pada KTP bisa terlihat dengan jelas. 

Posisikan kamera hp dengan pas sehingga tidak menjadi bayangan di atas KTP. Lakukan hal yang sama ketika kamu juga mengambil foto selfie. 

  • Jaringan Internet Lancar 

Tips berikutnya adalah memastikan bahwa jaringan yang kamu gunakan lancar sehingga tidak ada data tertinggal atau gagal upload.

Supaya pasti lancar kamu bisa menggunakan wifi atau pastikan berada di area yang kuat sinyal. 

  • Cek Sekali Lagi Data Sebelum Dikirim 

Sebelum mengirimkan data, sebaiknya cek kembali kualitas foto yang akan digunakan.

[the_ad id=”18094″]

Karena jika kualitasnya buruk kamu harus melakukannya sekali lagi. Padahal waktu yang dibutuhkan untuk approval adalah 1X24 jam.

Jika kamu terburu-buru untuk bisa segera menggunakan akun Gopay Plus tentu akan sangat mengganggu bukan. 

Jadi cobalah untuk cek sekali lagi apakah data termasuk foto sudah benar dan jelas. 

Berhubung tidak ada cara upgrade Gopay plus tanpa KTP, maka kamu harus mempersiapkan syarat utama ini.

Ikuti semua langkah di atas agar proses upgrade berjalan lancar. 

Yuliarti Swan

Yuliarti Swan, lulusan jurusan televisi dari ISI Jogja yang mendalami dunia tulis menulis sejak awal kuliah. Pernah menjadi staf marcomm selama 4 tahun dan kini berprofesi sebagai freelance Content dan Copywriter. Topik yang sering tulis saya sehari-hari saat ini antara lain teknologi, gaya hidup, dan keuangan. Saat ini saya bekerja sebagai freelance content di salah satu portal teknologi yang membahas secara detail mengenai tutorial, tips dan gadget.

Artikel Lainnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button